Kalampung, Y (2018) “KETIKA MEMORI PENDERITAAN DIPERJUMPAKAN” Sebuah Kajian Dialogis Kitab Daniel dan Sejarah Penjajahan Jepang di Indonesia dalam Perspektif Poskolonial. KENOSIS: Jurnal Kajian Teologi, 4 (2). pp. 170-185. ISSN 2460-6901
Abstract
Pengalaman menjadi bangsa jajahan tentu menjadi sebuah luka yang sulit untuk dilupakan oleh yang pernah mengalaminya. Apalagi kalau pengalaman itu diwariskan secara turun-temurun dari generasi ke generasi. Tulisan ini kemudian akan mencoba untuk mengungkap sebagian dari itu melalui pendekatan Poskolonial dengan cara menggali pengalaman bangsa Yahudi sebagai bangsa jajahan yang digambarkan dengan “Tanduk Kecil” dalam Daniel 8. Kitab Daniel yang menyimpan pengalaman Daniel sebagai jajahan bangsa Babel tapi juga sebenarnya ditujukan untuk pembaca Yahudi yang sementara dalam penjajahan itu kemudian didialogkan dengan pengalaman bangsa Indonesia yang pernah menjadi bangsa jajahan Jepang. Dialog kedua konteks ini akan memperlihatkan bahwa memori penjajahan bisa diartikan sebagai memori penderitaan.
Metadata
Item Type: | Article |
---|---|
Authors/Creators: |
|
Copyright, Publisher and Additional Information: | © 2019 KENOSIS: Jurnal Kajian Teologi. This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License. |
Dates: |
|
Institution: | The University of Leeds |
Academic Units: | The University of Leeds > Faculty of Arts, Humanities and Cultures (Leeds) > School of Philosophy, Religion and History of Science (Leeds) > School of Philosophy (Leeds) |
Depositing User: | Symplectic Publications |
Date Deposited: | 22 Mar 2021 14:15 |
Last Modified: | 22 Mar 2021 14:15 |
Status: | Published |
Publisher: | Institut Agama Kristen Negeri Ambon |
Identification Number: | 10.37196/kenosis.v4i2.66 |
Open Archives Initiative ID (OAI ID): | oai:eprints.whiterose.ac.uk:172363 |